Perkiraan Pasar Jam Tangan Mewah di Akhir 2025
Dunia jam tangan mewah kembali bergerak dengan ritme yang menarik memasuki kuartal terakhir 2025. Setelah beberapa bulan yang relatif tenang di pertengahan tahun, kini pasar jam tangan mewah menunjukkan tanda-tanda penguatan, terutama pada periode Oktober- Desember 2025. Bagi para kolektor dan pemilik jam yang cermat membaca tren, momen ini bukan sekadar pergantian musim, tapi juga […]