Apa artinya Tahun Baru Imlek tanpa kemeriahan dan kebahagiaan? Tahun yang baru adalah awal yang baru—waktu yang tepat untuk menyambut harapan, keberuntungan, dan kesempatan baru dengan cara yang istimewa. Tradisi Tahun Baru Imlek juga identik dengan pakaian atau aksesoris baru sebagai simbol membuang hal lama dan menyambut awal yang segar dengan penuh optimisme.

Karena itu, Luxehouze mengundang Anda untuk merayakan kemeriahan Tahun Baru Imlek dengan penuh kemewahan di acara Lunar New Year Celebration! Berlangsung selama 11-31 Januari 2025, berbagai experience dan exclusive offers telah disiapkan untuk memberikan pengalaman yang tak terlupakan bagi Anda di Luxehouze Boutique Jakarta, Surabaya, dan Singapura.

Special Events

Kemeriahan Lunar New Year Celebration di Luxehouze Boutique dilengkapi dengan sesi istimewa, yakni tea reading bersama Ade Tya di Jakarta dan palm reading di Surabaya. Sementara tea reading telah dilaksanakan pada 11 Januari 2025, sesi palm reading masih dapat Anda ikuti pada 18-19 Januari 2025.

Tak hanya itu, layanan BMW shuttle service untuk Anda yang berada di Jakarta akan memastikan setiap kunjungan menjadi pengalaman yang nyaman dan berkesan. Meskipun beberapa acara telah berlalu, Anda masih memiliki kesempatan untuk menikmati rangkaian penawaran spesial hingga 31 Januari 2025 di Luxehouze Boutique Jakarta, Surabaya, dan Singapura.

Exclusive Offers

Perayaan Tahun Baru Imlek belum lengkap tanpa kejutan spesial. Selama Lunar New Year Celebration, berikut penawaran eksklusif yang bisa Anda dapatkan di seluruh butik Luxehouze:

  1. Lucky Hongbao Golden Fortune
    Temukan angpao berisi kejutan menarik berupa cashback dan reward hingga IDR 10.000.000
  2. Special Privilege untuk Shio Ular
    Dapatkan penawaran eksklusif untuk Anda dan semarakkan Tahun Baru Imlek dengan kemeriahan yang bermakna!

Tahun Baru Imlek adalah waktu yang tepat untuk menciptakan momen berkesan bersama orang tersayang dan mengawali tahun dengan semangat baru. Karena itu, Luxehouze hadir untuk membuat perayaan Anda semakin berarti.

Pastikan Anda tidak melewatkan kesempatan untuk #LuxeUpYourCelebration di Luxehouze Boutique Jakarta, Surabaya, dan Singapura sebelum 31 Januari 2025!